Ceritakita.Net

Story. Love. Persahabatan. Motifasi.

 Cerita persahabatan

seberapa sering melihat langit?

Pertanyaan ini muncul begitu saja saat aku terjatuh ketika bermain bola sore ini. 
Tiba-tiba badanku menjadi sangat lemah dan hanya bisa terbaring diatas tanah berumput teratur khas lapangan bola. 5 menit berlalu namun mataku tetap enggan terbuka. Desiran angin terasa melewati serutan2 kain yang basah karena keringat yang telah membuatnya basah. Aku menatap lekat pada ruang gelap yang saat itu terlihat didepanku... 'segelap inikah hari ini..." batinku.

Aku sempat merasa takut dengan apa yang terjadi sore ini, tapi suara temanku yang tiba-tiba menjadi pemanduku untuk terjaga dan kembali melihat cahaya. "Mas Adri... bangun Mas..." suara itu berulang kali terdengar mengiringiku untuk segera siuman.

"alhamdulillaaaaaaaah..." serentak teman-temanku bersyukur melihat keadaanku yang mulai siuman.

Afit Abdullah, Abdullah Baihaqi, Ugiek, Afdal Aris, Endri Saputra, dan Anton Absiz mengerumuniku dan memberikan segelas air mineral.
Kami berbaring di tanah sambil menengadahkan wajah jauh ke atas birunya langit...

"eh liat tuh ada awan mirip bentuk LOVE." Aris berteriak sambil menunjuk keawan yang dilihatnya.

"hehehe... mirip ya..."

"klo yang itu malah mirip pohon rambutan yang sering kita colongin deket rumahnya Pak Amir." Abdul gantian menunjuk.

"hahahha... ssssssst... jangan keras-keras ngomong 'nyolongnya' Dul." Ugiek mengingantkan sambil tertawa lebar.

"klo yang itu mirip apa?" Afit menunjuk sebuah awan kecil tepat di utara awan yang di tunjuk Abdul.

"mirip bola itu mah..." Endri menjawab.

"bukan ah, itu mah mirip botol..." Anton mencoba mencerna.

"klo itu mah mirip awan" ujarku sambil tersenyum.

"eeeeh yang pingsan udah selesai loading ternyata..." Afit menatapku dari tempatnya berbaring.
Aku tersenyum padanya...

cerita persahabatan
malem ini salah satu mahluk langka non fisik yang lagi nyuci piring di dapur nyetel MP3 yang suaranya GUEDE banget..
"afdal aris" mahluk halus yang doyannya mainan air sembari dengerin lagu2 dangdut koplo, tumben banget malem ini yang di dengerin rada rada beda.. sebuah puisi yang akhirnya bikin Gw terdiam sambil menahan haru yang sebegitu besarnya... dan akhirnya badut dufan yang anteng di kandang ternyaman sedunia,sambil nelpon kodok langsing dari marpoyan keluar kamar karena denger puisi yang dibawain dengan penuh PENGHAYATAN..

gw, endri saputra, dan afdal aris.. tiga cowok macho yang merasa paling ganteng sedunia ( najis) akhirnya terdiam dan tertunduk kala mendengar suara dcyu  mengalun tulus..

nanar..

sedih..

dan

merasa berdosa..

buat sahabat yang mau download..
silahkan di link berikut..


Jangan Begitu saja menyerah.. ingat sebuah pemikiran yang mungkin bisa jadi renungan.. "jika kamu merasa sudah berakhir dan tidak mungkin lagi berhasil menuju yang tempat yang kamu inginkan.. sebenarnya kamu sudah dekat dengan tempat itu.. kamu hanya butuh tekad yang lebih kuat, tenaga yg lebih besar, doa yang tiada henti. dan semangat yang semakin berkobar..

jadi seperti itulah terkadang kehidupan medewasakan kita,butuh orang-orang yang benar2 care di sekeliling kita, orang tua, sahabat , dan mungkin pendamping yang saat ini terus memberi dorongan positif terhadap kita.. untuk memastikan kita tetap berada di jalur yang baik. sampai kita kembali menguasai keadaan.

selalu membuat kita tersenyum, manakala cerita persahabatan selalu menjadi warna dalam hidup, begitu juga cerita cinta, cerita motifasi, dan apapun itu yang mampu mengingatkan kita tentang arti perjuangan dan perjalanan hidup.

terimakasih ibu dan ayah. terimakasih sahabat. terimakasih kehidupan. terimakasih atas pengajaran dan pelajaran tentang cerita kehiudupan juga cerita yang lainnya. 



Share



Inget waktu kita berencana untuk melakukan hal hebat beberapa tahun silam..
dan kita berhasil melakukannya dengan hebat,waktu seperti menjadi pembuktian bahwa kita bisa melakukan apa saja yang kita inginkan..

kadang kita lupa mana waktu yang benar..
ya.. sebuah waktu yang harus kita lakuakan untuk memulai sesuatu yang tidak hebat lagi melainkan sebuah waktu yang kita pilih untuk melanjutkan kehidupan..

mungkin beberapa tahun silam  kita menganggap perkataan "STOP BERMAIN" cuman perkataan dari orang-orang sok suci yg berumur.. ya setidaknya berumur beberapa tahun lebih tua dari kita..

nah sekarang..  semua mulai terasa satu demi satu, dan... seakan mereka mewujut kedalam bingkai nyata setiap hari di tahun2 yang kita lalui.


pilihan selalu ada..

dan kita semua enggak boleh terlambat untuk berhenti bermain dengan apapun di sisa waktu mencari apa yg harus kita cari.. menemukan apa yang mesti kita temukan.. dan semua itu untuk diri kita sendiri..

"Hari ini, dan esok adalah apa yang kita upayakan kemarin"

kelak saat usia kita mulai menua.. kita enggak akan segesit ini untuk berlari mengejar bus... Atau kita tidak lagi se enerjik sekarang untuk menyanggupi semua tantangan..

karena waktu kita dimulai dari detik ini, saat kita benar-benar melakuan apa yang kita kerjakan, tanpa menunggu moment "Kita Harus Melakukannya demi A.B.C.D alasan"

begitulah  point kesejahteraan yang ada pada diri kita..

karena kita hidup dengan waktu yang tidak pernah berhenti...

dan segalanya ada di tangan kita...

Berdoa , dan bergegaslah menentukan kemana harus memulai.





* * *
kisah kisah cinta cerita persahabatan kisah kisah motifasi teenlit novel cerita keluarga novel cinta

Jika merasa artikel ini bermanfaat, silahkan bagikan ke teman Anda lewat tombol-tombol di bawah ini...


Share




kisah kisah cinta cerita persahabatan kisah kisah motifasi teenlit novel cerita keluarga novel cinta

Sebenernya judulnya terlalu maksa buat di pampang,apalagi kalau anda membacanya dengan KUSYU dan MERESAPI judul tulisan ini, akibatnya anda bisa mual, sakit perut, kembung, kerokan, panas dalam,dan kelaparan..

wkwkwkwkkwkwkwkkw......   <== "perkenalkan.. beginilah bentuk ketawa garing edisi 2011.

kalo boleh sedikit menyimpulkan, Tulisan ini cuman tulisan iseng tentang bagaimana orang utan ngobrol sama orang-orangan sawah,...  ( ini sebenernya lagi kebingungan mau nulis apa... )....


Play- BROKEN STRING... (J.morrison feat Neli.f)

entah bagian mana yang paling baik untuk memulai menuliskan sesuatu.., karena mungkin hari ini tidaklah hari yang mudah untuk beberapa orang, ada yg bosan, ada yg BAD mood, ada yang mengeluh, ada juga yg mencaci maki kelakuan orang lain.. dan beberapa diantaranya merendahkan kelakuan orang lain..

Maka bersyukurlah jika kita masih bisa merasakan semua itu, "berarti kita HIDUP", dan memang seperti itulah hidup.. dan hidup akan berjalan TERUS menerus seperti itu.. kemarin, sekarang, dan akan esok... dan mungkin kita bertanya tanya dimana letak BAHAGIA itu...



Terdengar alunan suara DUTA Sheila on7 diantara beberapa hening yang terjadi antara Adrian dan sarah.

“Lagunya bagus yah. Sarah mencoba mencairkan suasana yang sejak tadi membuat mereka sedikit tegang. Kamu suka?. adrian menatap sarah.

“Iya. Enak banget musiknya. Emang mas tau judulnya?

“Tau dong. Kan aku pecinta Sheila. Jawab Adrian.

“Lagu itu kalo ga salah pernah jadi soundtrack film deh. Sarah berusaha mengingat sesuatu.

LUPUS kan?? Adrian tersenyun.

“Haaaa iya iya. Itu udah lama benget ya mas.. aku masih kecil kayaknya waktu itu.

“Emang sekarang udah GEDE’. Adrian menggoda sarah.

“huUuUuh mulai deh mulai. Sarah mencubit mesra bahu Adrian. sarah terlihat tidak canggung menatap lekat2 mata kekasihnya.

“minta lagunya diputer sekali lagi. mau?... Adrian menawari sarah.

“Mau. Sarah menjawab manja.


About this blog

Terimakasih telah berkunjung ke Blog ini.
kritik dan saran anda sekalian sangat saya
harapkan.sebagian besar tulisan di blog ini
adalah karya tulis pribadi saya.jika berkenan
mohon pembaca menyempatkan untuk mampir
dan membaca NOVEL karya saya yg saat ini
sedang berusaha saya selesaikan. karena para
pembaca blog ini adalah salah satu motifasi untuk
saya terus menulis.

salam saya.


Novel ini buatmu.

Labels

populer

Blog Archive

pengunjung